Pelajaran Dasar Desain Grafis Soal Ulangan Terbaru

Pelajaran Dasar Desain Grafis Soal Ulangan Terbaru merupakan soal desain grafis untuk ujian kelas X SMK Multimedia maupun TKJ. Pelajaran Dasar Desain grafis digunakan untuk belajar dasar desain grafis.

PELAJARAN DASAR DESAIN GRAFIS



Belajar dasar desain grafis dapat dilakukan salah satunya dengan mengerjakan soal pelajaran dasar desain grafis. Materi dasar desain grafis ini dapat teman-teman gunakan untuk Ujian PAS Dasar Desain Grafis maupun Ujian pelajaran dasar desain grafis yang lainnya.



Soal pelajaran dasar desain grafis ini digunakan sebagai dasar dalam mempelajari desain grafis percetakan. Pelajaran Dasar desain grafis di ajarkan di kelas X sebagai pelajaran dasar kejuruan di Program Teknik Informatika.



Kerjakan soal Pelajaran Dasar Desain Grafis berikut ini dengan baik dan benar!


1. Suatu bentuk komunikasi visual yang menggunakan gambar untuk menyampaikan informasi atau pesan seefektif mungkin disebut...
a. desain
b. grafis
c. desain grafis
d. desainer grafis
e. grafik

2. Proses untuk membuat dan menciptakan objek baru yang erat kaitannya dengan seni untuk mencapai tujuan tertentu disebut...
a. desain
b. grafis
c. desain grafis
d. desainer grafis
e. grafik

3. Pembuatan desain grafis biasanya diterapkan dalam desain komunikasi dan...
a. seni
b. seni rupa terapan
c. pure art
d. fotografi
e. lukisan

4. Di awal perkembangannya, desain grafis diaplikasikan ke dalam bentuk media yang bersifat...
a. dinamis
b. aerodinamis
c. semimateri
d. statis
e. semipermanen

5. Unsur yang digunakan sebagai pembatas antarruang dalam seni desain grafis, yaitu...
a. garis
b. warna
c. ruang
d. gelap-terang
e. pencahayaan

6. Perangkat lunak desain grafis yang biasa digunakan untuk menata letak halaman koran adalah...
a. Adobe Photoshop
b. CorelDraw
c. Adobe Indesign
d. 3D Studio Max
e. Macromedia FreeHand

7. Berikut yang tidak termasuk unsur tata letak desain grafis adalah...
a. garis
b. ilustrasi
c. ruang
d. bangun
e. warna

8. Asal kata ilustrasi berasal dari bahasa Latin, yaitu...
a. ilustration
b. illustrate
c. ilustratse
d. ilustrat
e. ilustrate

9. Garis adalah benda dua dimensi tipis memanjang. Pengertian tersebut menurut...
a. Albert Einstein
b. Leksikon Grafika
c. Lillian Gareth
d. Djelantik
e. Linus Torvalds

10. Garis horizontal memiliki kesan...
a. tenang dan wawasan luas
b. menciptakan bentuk dan figur
c. kesan stabil, statis, tenang, kekuatan, atau kemegahan
d. semangat, dinamika, atau gerak cepat
e. cerah dan ceria

11. Yang tidak termasuk jenis tekstur adalah...
a. licin
b. halus
c. kasar
d. cepat
e. mengilap

12. Aplikasi CorelDraw adalah sebuah perangkat lunak yang dibuat oleh perusahaan...
a. Microsoft
b. Adobe
c. Linux
d. Corel
e. Windows

13. Perangkat lunak berikut yang mirip dengan Adobe Illustrator adalah...
a. Adobe Photoshop
b. CorelDraw
c. Adobe InDesign
d. 3d Studio Max
e. Adobe Freehand

14. Tipografi dalam fungsinya sebagai unsur tata letak secara umum berupa teks yang terdiri atas beberapa bagian. Berikut yang bukan merupakan bagian tipografi...
a. Judul
b. Subjudul
c. Naskah
d. Spasi
e. Tipe Logo

15. Berikut yang bukan merupakan jenis huruf...
a. Roman Serif
b. San Serif
c. Script
d. Monospace
e. Monotype




Demikianlah Soal Pelajaran Dasar Desain Grafis SMK Multimedia dan TKJ. Untuk melihat soal lain dapat mengunjungi Soal Desain Grafis Percetakan Multimedia SMK Terbaru.



Semoga Soal Pelajaran Dasar Desain grafis ini dapat bermanfaat untuk peserta didik.
loading...

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Pelajaran Dasar Desain Grafis Soal Ulangan Terbaru"

Post a Comment